Cara Menggunakan Alat Pemadam Api Ringan dengan Efektif

Daftar Isi

sysco-fire.co.id – Ketika menghadapi kebakaran, setiap detik sangat berharga. Pada tahap awal api baru tebentuk. Kita bisa memadamkannya dengan alat pemadam api ringan (APAR). Sebab alat ini dirancang untuk memadamkan api kecil, tapi memakainya bukan hal yang mudah.

Maka dari itu, penting untuk kita mempelajari cara pemakaian / menggunakan alat pemadam api ringan yang mudah. Kita selami lebih dalam / pelajari di bawah ini:

Langkah-langkah Menggunakan APAR

Langkah ini mungkin umum untuk yang sudah berpengalaman, kita ulang lagi agar yang belum mengerti atau baru tahu alat pemadam api ringan (APAR) bisa membaca :

1. Tarik PULL, Kunci Pengaman atau Segel

  • Petama, tarik kunci pengaman atau segel yang berada di bagian atas alat pemadam (APAR).
  • Kunci pengaman , harus dilepas agar APAR siap dipakai.

2. Pegang AIM, Bagian Ujung Selang dan Arahan ke Sumber Api

  • Pegang bagian ujung selang dengan kuat dan arahkan selang ke sumber api.
  • Pastikan selang tak terlilit atau terhalang.

3. Tekan SQUEEZE,Tuas Semaksimal Mungkin

  • Tekan tuas semaksimal mungkin agar media pemadam keluar semua dengan tekanan maksimal mungkin.
  • Pehatikan arah selang dan pastikan media pemadam mengenai titik api.

4. Kibaskan SWEEP Ujung Selang Pada Sumber Api

  • Kibaskan ujung selang dari kanan ke kiri atau sebaliknya pada sumber api secara perlahan sampai api padam.
  • Pastikan seluruh area api terkena media pemadam.

Jarak Pemakaian Alat Pemadam Api Ringa Dari Sumber Api

Saat pemakaian alat pemadam api ringan, kita bisa memperhatikan jaraknya dari titik. Hal ini sangat penting untuk menjaga keamanan sendiri dan meningkatkan efektivitas pemadam api. Berikut ini pandian jarak yang aman dan efektif:

  • Jarak yang aman : 3-5 meter dari titik api.
  1. Jarak nya jangan terlalu dekat, kita akan menerima resiko pas atau jilatan api.
  2. Jika jarak penyemprotan alata pemadam api ringan dan tidak mengenai sumber api.

Tips, Untuk Mencegah Kebakaran dan Menjaga Keselamatan di Rumah

Untuk mengurangi resiko kebakaran berikut langkah-langkah pencegahan kita yang bisa diterapkan di rumah :

1. Waspadai Rokok :

  • Bagi perokok, pastikan abu rokok benar-benar padam sebelum membuangnya.
  • Jangan membuang putung rokok sembarangan, sebab rokok yang dianggap kecil dapat menyebabkan kebakaran.

2. Jauhkan Pemantik dan Korek Api dari Anak-Anak

  • Anak-anak dapat bermain dengan korek atau lilin yang berpotensi menyebabkan kebakaran.
  • Pastikan benda-benda yang bisa mengeluarkan api berada dari luar jangkauan anak-anak.

3. Lilin dan Pencahayaan Darurat

  • Saat memakai lilin sebagai sumber pencahayaan, letakkan lilin ditempat yang aman dan jauh dari benda yang mudah terbakar.
  • Pastikan lilin tidak mudah jatuh atau mengenai benda sekitarnya.

4. Gunakan Alat Listrik Dengan Bijaksana

  • Matikan alat elektronik saat tidak dipakai
  • Perhatikan arus listrik dan hindari pemakaian listrik di luar batas wajar.

5. Rencanakan Jalur Evakuasi

  • Buat jalur evakuasii di rumah dan ajari keluarga tentang cara keluar saat terjadi kebakaran.
  • Jika api membesar dan tidak dapat dipadamkan, keluarlah dari rumah dan hubungi pemadam kebakara.

Dengan mengikuti langkah-langkah di atas, Anda dapat menggunakan APAR dengan benar dan memadamkan api secara efektif. Ingatlah bahwa pemahaman tentang cara menggunakan APAR (alat pemadam api ringan) adalah kunci untuk menghadapi situasi darurat dengan bijaksana dan aman. Semoga informasi ini bermanfaat! 

Contact Person:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Relate Post